Sebuah sekolah yang menjadi tempat pembelajaran anak-anak usia dini dan rumah terbakar. Api menjalar saat jam pelajaran berlangsung, warga yang panik berusaha memadamkan api dengan peralatan seadanya.