Barcelona menang tipis 1-0 saat datang ke markas Villarreal. Sementara juara bertahan Atletico Madrid berhasil memetik kemenangan sempurna.