Pipa Pertamina Meledak

Rudy, Jurnalis
Kamis 28 Agustus 2014 11:50 WIB

Kobaran api dan asap hitam membumbung tinggi saat pipa Pertamina yang berisi minyak mentah meledak. Tiga orang tewas akibat pipa Pertamina meledak di Subang, Jawa Barat.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya