Sebuah pabrik handuk di Tanggerang, Banten terbakar. Kebakaran ini terjadi akibat mesin blower yang meledak. Tidak ada korban jiwa dalam kebakaran ini.