Artis Jane Shalimar laporkan manajemen grup band Radja ke Polda Metro Jaya terkait tudingan penipuan dan penggelapan rumah kontrakan.