Bisnis rumah bernyanyi atau karaoke masih menggoda sejumlah artis. Setelah penyanyi dangdut Inul Daratista dengan Inul Vizta dan Rossa dengan Diva, kali ini Anang Hermansyah juga melirik bisnis serupa.