Seorang Wanita Tewas Terkena Bangunan Roboh

adi, Jurnalis
Sabtu 05 Oktober 2013 23:10 WIB

Sebuah bangunan proyek tiga lantai ambruk, di kawasan Kalideres, Jakarta Barat. Seorang wanita tewas tertimpa bangunan dalam kejadian tersebut.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya