Timnas Indonesia gagal melangkah ke semifinal Piala AFF 2012 setelah kalah 2-0 dari Timnas Malaysia pada laga terakhir Grup B Piala AFF 2012 di Bukit Jalil National Stadium, Sabtu (1/12/2012) malam WIB.