Belanda sukses memetik poin penuh kala menjamu Andorra pada lanjutan kualifikasi Piala Dunia 2014 pada Sabtu (13/10) WIB. Belanda yang bermain sebagai tuan rumah bermain cukup gemilang sejak awal pertandingan.