Afriani Susanti, pengemudi ‘Xenia maut’ di Jalan Ridwan Rais, Jakarta Pusat, Januari lalu, dituntut hukuman 20 tahun penjara oleh Jaksa Penuntut Umum (JPU) Pangadilan Negeri Jakarta Pusat.