Komedian Nunung mengakui ia telah memiliki hubungan dengan seorang pria yang juga manajernya. Namun ia juga mengaku belum siap untuk menikah lagi.