Tim Gegana menjinakkan kotak makanan diduga berisi bom di Padang, Sumbar. Sementara, Wapres Boediono meninjau pengamanan KTT ASEAN.