Wartawan Diancam Dibunuh Terkait Mafia CPNS

ferry, Jurnalis
Rabu 04 Mei 2011 09:38 WIB

Seorang wartawan mendapat ancaman akan dibunuh. Wartawan diancam karena tulisannya tentang jaringan mafia CPNS di Kabupaten Nganjuk.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya