Anjie 'Drive' tidak menghadiri pernikahan Sheila Marcia dengan Kiki Mirano. Meski demikian, Anjie tetap memberikan ucapan selamat untuk Sheila.