Selain menyediakan jasa sekuriti, sejumlah perusahaan juga menyediakan jasa pengawal pribadi. Pengawal pribadi mengikuti pelatihan berbeda dengan sekuriti.