Empat dari delapan penambang emas liar tewas akibat tertimbun tanah longsor saat berteduh di sebuah gubuk di Bogor, Jawa Barat.