Pasangan suami istri diamankan polisi karena menjual bayi perempuannya. Mereka mengaku terpaksa melakukannya untuk menutup biaya persalinan.