Regu pemadam kebakaran Pertamina berhasil memadamkan api di tanki Pertamina Cilacap, Jawa Tengah, dengan menggunakan meriam busa.