Kebakaran hebat melanda sebuah pabrik kimia di kawasan Kalideres, Jakbar. Diduga, kebakaran terjadi akibat korsleting listrik.