Sebuah mal di Jakarta menggelar atraksi sebagai bentuk dukungan dalam rangka Hari Bumi. Sementara, sejumlah bangunan mematikan lampu.