Sebuah truk pengangkut sayur mayur ditabrak kereta api di Solo, Jateng. Akibat kecelakaan itu, sopir dan dua penumpang truk sayur terluka.