Rapat Dengar Pendapat (RDP) antara Komisi III DPR dengan Satgas Pemberantasan Mafia Hukum menjadi ruang sidang bagi Deny Indrayana.