Polisi memeriksa kendaraan mencurigakan yang terparkir di sisi jalan di Denpasar. Sementara di Ternate Selatan, polisi meledakkan bingkisan diduga bom.