Dua surat kabar Australia menuding pemerintahan SBY menyalahgunakan kekuasaan. Sementara, Julian Aldrin Pasha membantah kebenaran berita tersebut.