Api meludeskan sebuah mobil boks bermuatan drum tiner yang terguling di dalam ruas jalan Tol JORR, Jatiwarna, Bekasi, Jabar.