Suporter sepak bola di Jember menggelar unjuk rasa mendesak Nurdin Halid mundur. Dalam aksinya, mereka memainkan bola yang ditempeli wajah Nurdin Halid.