Desakan Keluarkan Golkar dan PKS dari Koalisi

ferry, Jurnalis
Selasa 01 Maret 2011 17:59 WIB

Desakan untuk mengeluarkan Partai Golkar dan PKS dari koalisi muncul dari DPP Partai Demokrat pascaditolaknya usul hak angket kasus pajak.
 

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya