Aktor senior Deddy Mizwar mengimbau masyarakat tidak resah dengan ancaman boikot yang dilakukan Motion Picture Association of America (MPAA).