Janji Menkes Masih Ditunggu Para Ibu

ferry, Jurnalis
Jum'at 11 Februari 2011 14:08 WIB

Janji Menkes Endang Rahayu Sedyaningsih ditunggu jutaan ibu. Hingga kini, Menkes belum juga mengumumkan nama susu formula mengandung bakteri Sakazaki.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya