PPATK mengalami kesulitan menelusuri uang tunai Gayus Tambunan. PPATK berharap KPK lebih leluasa mengusut asal-usul uang milik Gayus.