Untuk menghindari terulangnya penyerangan massa, 12 warga jemaah Ahmadiyah terpaksa tidur di musala yang berada di lingkungan Mapolres Pandeglang.