Polda Banten menetapkan lima tersangka dalam penyerangan jemaah Ahmadiyah di Cikeusik, Pandeglang. Tiga di antaranya dilepas karena permintaan ulama.