Tim Gabungan Temukan Ribuan Ton BBM Ilegal

ferry, Jurnalis
Selasa 25 Januari 2011 10:44 WIB

Tim gabungan TNI-Polri dan Satpol PP, menemukan ribuan ton BBM ilegal dari sebuah gudang di Belawan, Sumut. Di lokasi, tim menemukan seorang warga yang masuk DPO.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya