Puluhan calon penumpang Mandala Airlines memadati Kantor Pusat Mandala Airlines. Mereka datang untuk mendapatkan formulir pengembalian uang tiket.