Sejumlah artis menghadiri pernikahan putri Sutiyoso, Renny Yosnita Sutiyoso dengan Danindro Anindito. Beberapa di antaranya menjadi saksi dan pagar bagus.