Polisi tengah menyelidiki penemuan 79 peluru aktif yang terpendam di dalam tanah di Malang, Jawa Timur. Diketahui, peluru itu produksi Rusia.