Gayus Tambunan akhirnya mengakui dirinya plesiran ke Macau, Malaysia, dan Singapura. Gayus juga mengaku menggunakan paspor palsu bernama Sony Laksono.