Polisi kesulitan menginterogasi bocah yang ditemukan warga di daerah Jakarta Timur. Bocah yang diduga memiliki keterbelakangan mental itu kemudian dibawa ke Dinas Sosial.