Belasan Ribu Penumpang Banjiri Stasiun Purwokerto

ferry, Jurnalis
Senin 03 Januari 2011 12:38 WIB

Belasan ribu penumpang yang akan kembali ke Jakarta, membanjiri Stasiun Purwokerto, Jawa Tengah. 13 rangkaian KA Purwojaya langsung diserbu penumpang. 

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya