Abu Bromo Robohkan 2 Sekolah Dasar

ferry, Jurnalis
Kamis 30 Desember 2010 13:54 WIB

Abu vulkanik Gunung Bromo merusak sejumlah rumah dan merobohkan dua sekolah dasar di Pasuruan, Jatim. Beruntung tidak ada korban jiwa dari kejadian ini.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya