Masyarakat antusias melihat latihan Timnas Indonesia di Lapangan ABC, Senayan, Jakarta. Sebagian besar di antaranya mengaku ingin melihat Irfan Bachdim.