Ibu Negara Ani Yudhoyono tegang saat menonton pertandingan laga terakhir penyisihan Grup A Piala AFF 2010 Indonesia kontra Thailand di Denpasar, Bali.