Film "3 Hati 2 Dunia 1 Cinta" terpilih menjadi film terbaik dalam ajang Festival Film Indonesia 2010. Film ini berhasil menyisihkan empat film unggulan lainnya.