Mabes Polri rencananya sore ini akan melanjutkan rekonstruksi penyerahan uang Gayus Tambunan. Rekonstruksi rencananya akan digelar di dua lokasi di Jakarta Selatan.