Kuasa hukum Gayus Tambunan, Pia Nasution mengatakan, semua dana yang dimiliki Gayus Tambunan sejak awal sudah disita tim penyidik Mabes Polri.