BNPB dan Pemerintah Daerah Yogyakarta akan segera membangun rumah darurat untuk mengganti rumah warga yang rusak akibat terjangan awan panas Gunung Merapi.