Revaldo dibawa ke Kejaksaan Negeri Jakarta Barat guna melengkapi berkasnya terkait kasus narkoba. Setelah itu Aldo langsung dibawa ke Rutan Salemba.