Cuaca buruk mempersulit proses evakuasi korban gempa dan tsunami di Kepulauan Mentawai. Selain itu, cuaca buruk menyulitkan bantuan sampai ke lokasi.