Seorang balita di Probolinggo, Jawa Timur, harus mendapatkan perawatan intensif di rumah sakit setempat akibat tercebur dalam bak berisi air panas.