Rumah makan di Surabaya menyajikan makanan khas Tanah Air yang dapat dijadikan bekal saat menunaikan ibadah haji. Makanan di sini disimpan dalam kemasan kedap udara.